
hancifer - ingin kamu disini lyrics
[hancifer]
aku pastikan kau tak melangkah pergi
dan ku janjikan ku jaga kau disini
bayanganmu yang selalu mengikuti diriku
selalu menyinari setiap hari_hari ku
ku tau kamu juga takkan pernah pergi
tapi apa salahnya ku coba jaga hati?
karena ku takut kamu pergi dan takkan pernah kembali
ku beruntung kamu masih tetap ada disini
kau tau aku sangat sayang padamu
kau tau diriku sangat mencintaimu
tolong dengarkan hanya satu pesanku
ku ingin kau disini, k_k_ku ingin kau disini_i_i
ku hanya ingin berduaan bersama dirimu
k_k_karena ku sangat takut kehilangan sosok dirimu
ku ingin kamu disini
ku ingin kamu disini
[b.i.d]
ku ingin kau disini
temani setiap arahku
kau adalah matahariku
selalu menyinari seluruh jiwaku
aku ingin bersamamu
selamanya sampai di akhir waktu
jangan pernah kau tinggalkan
semua rasa yang sudah kau beri
aku raja dan kau ratu
selamanya dan selalu
sampai di ujung waktu
ku kan tetap jadi milikmu
tak akan ku lepaskan dirimu
walau mereka semua mengganggu
kau adalah malaikat ku
yang selalu menyinariku
ku ingin kau percaya padaku
untuk menjaga mu
percayalah aku akan selalu
bersama dirimu sampai akhir waktu
Random Lyrics
- aleshen - najki suki dragi lyrics
- d. abuz system - unifiés lyrics
- yanix - пресс (press) lyrics
- tove lo - shivering gold (goose remix) lyrics
- mary chapin carpenter - rhythm of the blues (2018) lyrics
- neon leaf - street lights lyrics
- zeroum - mcgregor lyrics
- abrams (metal band) - lust. love. loss. lyrics
- moaning - the same lyrics
- nomans land - father north lyrics